Venna Melinda Laporkan Ferry Irawan
KONDISI Terbaru Venna Melinda Terbaring di RS, Athalla Naufal Beri Pesan Haru untuk Ibu: 'For You'
Athalla Naufal membagikan potret kondisi terkini Venna Melinda yang dirawat di rumah sakit
Penulis: Christine Ayu Nurchayanti | Editor: Musahadah
SURYA.CO.ID - Berikut kondisi terbaru Venna Melinda setelah dugaan kasus KDRT yang dilakukan Ferry Irawan mencuat.
Kondisi terkini Venna Melinda dibagikan oleh sang anak, Athalla Naufal.
Adik Verrel Bramasta itu menunggah foto Venna Melinda di akun media sosial Instagram miliknya.
Dalam foto tersebut, terlihat Venna Melinda yang terbaring di ranjang rumah sakit.
Mengenakan baju putih hitam, Venna Melinda terlihat terbaring dengan selimut berwarna coklat.
Tampak Venna menggandeng tangan Athalla dan meletakkannya di atas dada.
Sementara itu, sang anak yang mengenakan baju hitam mencium kening Venna.
Dalam caption unggahannya itu, Athalla memberi pesan haru untuk sang ibunda.
"always here for you mah," tulisnya ditutup dengan emoji hati.
Postingan itu pun langsung diserbu oleh warganet. Banyak netizen yang mendoakan kesembuhan Venna Melinda.
"Get well very soon Tante," tulis @amienilyas.
"cepet sembuh tante, semanggat," kata @ratuaulia22_.
"Get weel soon mamah venna..ya allah ternyata benar d pemberitaan..lagi rame..," ungkap @mali_katin.
"Lekas pulih ya mmah vena...sabar...berdia yg terbaik," komen @sellopetir.
Kondisi Venna Melinda
Ferry Irawan
Athalla Naufal
KDRT
SURYA.co.id
surabaya.tribunnews.com
Verrel Bramasta
Venna Melinda Tetap Ngotot Gugat Cerai Ferry Irawan, 'Sebelum Kejadian Juga Saya Sudah Mau Cerai' |
![]() |
---|
Kasus KDRT Ferry Irawan dan Venna Melinda Makin Runcing, ART Sampai Jadi Saksi untuk Lengkapi Berkas |
![]() |
---|
KONFLIK Venna Melinda Vs Ferry Irawan Kian Panas, Tolak Mediasi Malah Bawa Bukti dan Saksi Baru |
![]() |
---|
Tolak Mediasi yang Difasilitasi Polisi, Venna Melinda Tegas Ajukan Gugatan Cerai kepada Ferry Irawan |
![]() |
---|
Besok Bertemu Venna Melinda, Kuasa Hukum Ferry Irawan: Berharap Bisa Damai |
![]() |
---|