Proliga 2023
Jadwal Proliga 2023: Jakarta Pertamina Pertamax vs LavAni Allo Bank Tampil Jam 16.00, Live Vidio
Berikut jadwal Proliga 2023 hari ini, Jumat (6/1/2023), yang akan dimulai pukul 14:00 WIB dan menampilkan Jakarta Pertamina vs Jakarta LavAni.
Penulis: Akira Tandika Paramitaningtyas | Editor: Adrianus Adhi
SURYA.CO.ID - Berikut jadwal Proliga 2023 hari ini, Jumat (6/1/2023), yang akan dimulai pukul 14:00 WIB dan menampilkan Jakarta Pertamina Pertamax vs LavAni Allo Bank.
Jadwal Proliga 2023 hari ini bakal menampilkan tiga laga antara, Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta Pertamina Fastron (Putri), Jakarta Pertamina Pertamax vs LavAni Allo Bank (putra), dan Jakarta Bhayangkara Presisi vs Palembang Bank Sumsel Babel (putra).
Digelar di GOR Si Jalak Harupat, Proliga 2023 juga akan ditayangkan secara langsung di Vidio.
Baca juga: Rekap Hasil Proliga 2023 - Gresik Petrokimia dan Surabaya BIN Samator Gagal Menang di Laga Perdana
Seperti diberitakan sebelumnya, LavAni Allo Bank menyandang status juata bertahan usai kalahkan Jakarya BNI 46 dengan skor 3-0.
LavAni Allo Bank menorehkan skor lewat kedudukan 20-25, 23-25, dan 20-25.
Melansir Tribunnews, kemenangan ini membuat Fahry Septian dkk menduduki puncak klasemen Proliga 2023 putra dengan koleksi tiga poin.
Kemenangan tiga set itu membuat LavAni Allo Bank menjadi kandidat kuat untuk meraih tital kampiun musim ini.
Baca juga: Jadwal Proliga 2023 Hari Ini Dibuka Laga Derbi Ibu Kota Jakarta Polwan vs Jakarta Pertamina
Jadwal Proliga 2023
Jadwal Proliga 2023 hari ini akan dibuka dengan laga Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta Pertamina Fastron, dimulai jam 14.00 WIB.
Setelah itu, akan ada pertandingan antara Jakarta Pertamina Pertamax vs Jakarta LavAni Allo Bank.
Proliga 2023 hari ini ditutup dengan duel seru yang mempertemukan Jakarta Bhayangkara Presisi vs Palembang Bank Sumsel Babel.
Jumat, 6 Januari
Jam 14.00 WIB: Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta Pertamina Fastron (Putri)
Jam 16.00 WIB: Jakarta Pertamina Pertamax vs Jakarta LavAni Allo Bank (Putra)
Proliga 2023
Jadwal Proliga 2023
Jakarta Pertamina Pertamax
LavAni Allo Bank
surabaya.tribunnews.com
SURYA.co.id
LINK Live Streaming Proliga 2023: Surabaya Samator Tayang Jam 14.00 WIB, Jakarta LavAni Tergeser |
![]() |
---|
BIODATA Gendis Pevoli Termuda di Proliga 2023 Andalan Jakarta Pertamina Fastron, Usia Masih 15 tahun |
![]() |
---|
LINK Live Streaming Proliga 2023 Tayang Jam 14.00 di Moji TV, Lengkap dengan Klasemen Terbaru |
![]() |
---|
JADWAL Proliga 2023: Jakarta LavAni Ladeni Jakarta Bhayangkara, Bandung BJB Rebut Posisi Puncak? |
![]() |
---|
Hasil Proliga 2023 - Jakarta Pertamina Fastron Juara Putaran Pertama di Palembang |
![]() |
---|