Preman Pensiun

Sinopsis Sinetron Preman Pensiun 7 Hari ini 29 November: Kang Cecep Khawatir Kondisi Gobang, Kenapa?

Berikut ini sinopsis sinetron Preman Pensiun 7 episode hari ini (29/11/2022) tayang pukul 19.00 WIB, di RCTI.

Penulis: Arum Puspita | Editor: Musahadah
INSTAGRAM
Cuplikan sinetron Preman Pensiun 7 Hari ini 29 November 

SURYA.CO.ID - Berikut ini sinopsis sinetron Preman Pensiun 7 episode hari ini (29/11/2022) tayang pukul 19.00 WIB, di RCTI.

Sinetron Preman Pensiun hari ini sudah tidak ada ketegangan akibat pertengkaran antara kelompok Kang Cecep vs Bang Edi, seperti di episode sebelumnya.

Namun berdasarkan sinopsis Preman Pensiun 7 di Instagram @premanpensiun.mncp, Kang Cecep tampak sangat khawatir dengan kondisi Kang Gobang. 

Kekhawatiran Kang Cecep semakin menjadi-jadi ketika mengetahui Bubun meninggalkan Kang Gobang di rumah sendirian.

"Kang Gobang ada di sebelah kamu?" tanya Kang Cecep pada Bubun.

"Saya ada di warung, lagi makan," jawab Bubun.

"Kang Gobang tidak kamu ajak?" tanya Kang Cecep terkejut.

"Tadi sudah saya ajak, tapi katanya belum lapar," jawab Bubun santai.

Kira-kira ada apa dengan Kang Gobang? 

Temukan jawabannya di episode hari ini.

Diwartakan sebelumnya, sinetron Preman Pensiun 7 tayang perdana pada Senin (3/11/2022) pukul 19.00 WIB, di RCTI. 

Sekuel ketujuh ini disambut baik para penonton setia Preman Pensiun, karena sekuel sebelumnya dirasa terlalu singkat. 

Bukan hanya itu, penonton juga menunggu aksi pemain lawas yang kembali muncul di sekuel kali ini.

Siapa pemain lawas tersebut? Berikut daftar lengkap pemain Preman Pensiun 7.

1. Epy Kusnandar sebagai Muslihat (Kang Mus)

Halaman 1 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved