Persebaya Surabaya

Gol Silvio Junior ke Gawang PSS Sleman Tuai Pujian, Bonek Sebut Mirip Drogba di Instagram Persebaya

Pujian Bonek lewat komentar Instagram Persebaya itu ditujukan untuk Silvio Junior yang berhasil membawa pulang tiga poin saat melawan PSS Sleman.

Persebaya
Silvio Junior merayakan golnya di laga PSS vs Persebaya Surabaya 

SURYA.CO.ID - Tak ada habis-habisnya Bonek melontarkan pujian untuk Silvio Junior di komentar Instagram Persebaya.

Pujian Bonek lewat komentar Instagram Persebaya itu ditujukan untuk Silvio Junior yang berhasil membawa pulang tiga poin saat melawan PSS Sleman, Sabtu (27/8/2022) kemarin.

Bahkan, ada Bonek yang memberikan komentar di Instagram Persebaya bahwa tendangan Silvio Junior mirip Drogba.

Baca juga: Berita Persebaya Hari ini Populer: Kunci Pelatihan Aji dan Catatan Dominasi Jelang Lawan Bali United

Dalam unggahan terbaru di Instagram Persebaya, menampilkan detik-detik ketika Silvio Junior mencetak gol ke gawang PSS Sleman melalui umpan Alwi Slamat.

Tampak dalam potongan video itu, Persebaya Surabaya melakukan tendangan pojok yang dieksekusi oleh Alwi Slamat.

Di depan gawang, telah ada Silvio Junior yang siap menerima umpan dari Alwi Slamat dan mencetak gol dengan sundulan kepala.

"Alwi Slamat + Silvio Junior = GOAL

Skema corner kick yang rapi membuahkan gol ketiga Silvio Junior

Kami Masih Haus Gol Kamu!

Salam satu nyali!"

"Silvio klo dah nyetel banget ama persebaya pasti semakin gacor"

"hampir sama gol nya drogba saat final liga champion"

"Hpku sampek logor teko sak karna gol iki"

Baca juga: Kalah 0-1 Dari Persebaya, Pelatih PSS Sleman Bicara Masa Depannya, Persebaya Kembali Makan Korban?

Silvio Junior Buat Bonek Move On

Halaman
123
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    Klub
    D
    M
    S
    K
    GM
    GK
    -/+
    P
    1
    PSM Makasar
    34
    22
    9
    3
    63
    8
    35
    75
    2
    Persija Jakarta
    34
    20
    6
    8
    47
    11
    20
    66
    3
    Persib
    34
    19
    5
    10
    54
    25
    4
    62
    4
    Borneo
    34
    16
    9
    9
    64
    18
    24
    57
    5
    Bali United
    34
    16
    6
    12
    67
    21
    14
    54
    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved