Pembunuhan Mahasiswa Kedokteran UB
FAKTA TERBARU Pembunuhan Mahasiswa Kedokteran UB: Sosok Istri Pelaku Terkuak & Nasib Pilu Kekasih
Berikut ini fakta-fakta terbaru seputar pembunuhan mahasiswa kedokteran UB (Universitas Brawijaya) Malang.
Penulis: Arum Puspita | Editor: Iksan Fauzi
SURYA.CO.ID - Berikut ini fakta-fakta terbaru seputar pembunuhan mahasiswa kedokteran UB (Universitas Brawijaya) Malang, Bagus Prasetya Lazuardi.
Berdasarkan fakta terbaru, terungkap sosok SL, istri ZI, pembunuh mahasiswa kedokteran UB.
Ternyata, SL merupakan seorang ibu rumah tangga. Hal ini dungkap oleh Kanit III Subdit III Jatantas Ditreskrimum Polda Jatim, Kompol Trie Sis Biantoro.
Sebelumnya, sosok SL mulai disorot setelah dirinya hadir sebagai saksi di Subdit III Jatantas Ditreskrimum Polda Jatim pada Senin (18/4/2022).
Ia datang bersama TS, putrinya yang sekaligus kekasih Bagus.
SL yang saat itu mengenakan busana berkerudung serba putih itu tampak berjalan bersama anaknya TS (inisial) yang kekasih korban Bagus Prasetya.
Keduanya, ditemani seorang kerabat perempuan mereka, untuk menjalani sesi pemeriksaan tambahan untuk melengkapi pemberkasan kasus tersebut.
Selama berjalan menyusuri halaman teras Gedung Ditreskrimum Mapolda Jatim hingga masuk ke ruang penyidik, mereka tak mau berbicara apapun.
Menurut Kanit III Subdit III Jatantas Ditreskrimum Polda Jatim Kompol Trie Sis Biantoro SL dan anaknya dalam keadaan syok.
Hal ini beralasan karena yang menjadi tersangka adalah suami yang juga ayah tiri anaknya.
Apalagi, alasan Ziath membunuh karena cemburu anak tirinya berhubungan dengan korban.
Nasib Pilu TS Diungkap Keluarga
Sementara itu, nasib asmara TS diungkap seorang rekan keluarga berinisial P.
Menurut P, di balik hubungan asmara TS dengan Bagus Prasetya Lazuardi menyimpan cerita memilukan.
Universitas Brawijaya
SURYA.co.id
mahasiswa UB
Bagus Prasetya Lazuardi
Ziath Ibrahim Bal Biyd
Mahasiswa Kedokteran UB Dibunuh
surabaya.tribunnews.com
mahasiswa kedokteran UB
NASIB Istri dan Anak Tiri Pembunuh Mahasiswa Kedokteran UB seusai Diperiksa, Polisi Beber Hasilnya |
![]() |
---|
SOSOK IBU Pembunuh Mahasiswa Kedokteran UB: Tangisan Pecah Saksikan Kebengisan Ziath |
![]() |
---|
SOSOK Istri Pembunuh Mahasiswa Kedokteran UB: Syok Calon Mantu Dihabisi Suami, TS Bukan Anak Pertama |
![]() |
---|
ASMARA Anak Tiri Pembunuh Mahasiswa Kedokteran UB Selalu Kandas karena Keluarga, Sosok Ibu Terungkap |
![]() |
---|