Mobile Legends

Update Bracket M3 World Championship: Simak Jadwal Terbaru RRQ Hoshi, Onic Esports Lawan Blacklist

Berikut Update Bracket M3 World Championship, simak juga jadwal RRQ Hoshi bermain dan Onic Esports yang bakal lawan Blacklist International.

Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Iksan Fauzi
Youtube: Mobile Legends
Update Bracket M3 World Championship 13 Desember 2021 

Penulis: Abdullah Faqih | Editor: Iksan Fauzi

SURYA.co.id, - Berikut Update Bracket M3 World Championship, simak juga jadwal RRQ Hoshi bermain dan Onic Esports yang bakal lawan Blacklist International.

Babak playoff M3 World Championship terus berlanjut.

Dua perwakilan Indonesia sama-sama mendapatkan kemenangan di bracketnya masing-masing.

RRQ Hoshi berhasil menundukkan perlawanan dari tim Malaysia yaitu Todak di Upper Bracket pada Minggu (12/12).

R7 Cs berhasil menang dengan skor 3-1 dan melaju ke babak semifinal Upper Bracket.

Laga berikutnya yang akan dilakoni oleh RRQ Hoshi bakal digelar pada Rabu (15/12).

RRQ Hoshi berhasil menundukkan Todak di Upper Bracket
RRQ Hoshi berhasil menundukkan Todak di Upper Bracket (Youtube: Mobile Legends)

Pada laga tersebut, RRQ Hoshi sudah menunggu tantangan dari tim kuat asal Filipina yaitu Onic PH.

Baik RRQ Hoshi maupun Onic PH sebelumnya sudah saling bertemu pada ajang MPLI.

Pada kesempatan tersebut, kemenangan RRQ Hoshi tak terbantahkan.

Mampukah RRQ Hoshi mempertahankan dominasinya atas Onic PH di babak semifinal Upper Bracket?

Onic Esports Singkirkan Jawara Malaysia

Tim asal Indonesia lainnya yaitu Onic esports berhasil memulangkan jawara MPL Malaysia yaitu Team SMG.

Pertandingan ini bertajuk pertemuan dua Kage antara Drian dan Sasa,

Halaman
123
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved