MotoGP 2020
Beda Kondisi Marc Marquez & Valentino Rossi, Pembalap Repsol Honda Berpeluang Juara Dunia 2020
Beda kondisi Marc Marquez dan Valentino Rossi pada MotoGP musim 2020 diungkap legenda MotoGP, Giacomo Agostini. Berikut ulasan selengkapnya
SURYA.co.id - Beda kondisi Marc Marquez dan Valentino Rossi pada MotoGP musim 2020 diungkap legenda MotoGP, Giacomo Agostini.
Menurutnya, Marc Marquez sebagai juara MotoGP tahun lalu sudah mengumpulkan delapan gelar juara dunia.
Sementara untuk menyamakan catatan Valentino Rossi yang berjumlah sembilan trofi tingkat dunia, Marc Marquez hanya membutuhkan satu gelar saja.

Pembalap Repsol Honda itu sempat diprediksi oleh media Crash bakal kesulitan juara tahun ini.
Pasalnya, Marc Marquez mengalami cedera bahu sehingga bisa menghambat Marquez untuk menjadi juara dunia.
Padahal Marquez mengakui bahwa saat tes pra-musim di Sirkuit Sepang, Malaysia, bahwa bahunya tidak dalam kondisi bugar.
Hasilnya Marquez dua kali terjatuh selama dua hari mengikuti tes tersebut.
Kendati demikian, Emilio Alzamora justru berkata cedera yang dialami akan sembuh pada waktu yang ditentukan.
Manajer Marc Marquez meminta kepada semua pihak untuk bersabar menantikan peforma terbaik dari rider berusia 27 tahun ini.
Meski begitu, Giacomo Agostini, tak menghiraukan situasi yang dialami Marquez saat ini.

Hasil dan Klasemen MotoGP Emilia Romagna, Vinales Finish Terdepan, Dovisiozo Masih di Posisi Puncak |
![]() |
---|
MotoGP Emilia Romagna 2020: Duo Yamaha Start di Grid Terdepan, Prediksi Balapan dari Quartararo |
![]() |
---|
Hasil MotoGP Emilia Romagna Sesi Kualifikasi: Vinales Raih Pole Position, Quartararo di Grid Pertama |
![]() |
---|
Klasemen MotoGP San Marino 2020, Dipepet Dovisiozo, Fabio Quartararo Targetkan Podium |
![]() |
---|
Yuk Menghitung Peluang Marc Marquez Juarai Motor GP2020 dengan Tangannya yang Patah |
![]() |
---|