Liputan Khusus
News Analysis Pakar Gizi Jatim : Stunting Tak Hanya Terkait Tubuh Pendek, Penyebabnya Multi-Dimensi
Akses secara fisik, pangan di Jatim mencukupi. Tapi, secara ekonomi, belum tentu pangan itu bisa terbeli oleh masyarakat.
News Analysis
Dr Ir Annis Catur Adi Msi
Kepala Departemen Gizi Fakultas Kesehatan Masyarakat Unair
Ketua DPD Pergizi Pangan Jatim
SURYA.co.id | SURABAYA - Jawa Timur adalah gudangnya pangan di Indonesia.
Hampir sepertiga pangan di negeri ini berasal dari jatim.
Itu kalau dilihat dari segi produksi. Jadi, kalau kita hitung, produksi pangan sudah lebih dari cukup untuk memenuhi kebutuhan masyarakat Jatim.
Bahkan, sebagian juga di distribusikan ke daerah lain dan ekspor.
Tapi, problem stunting bukan cuma soal akses terhadap pangan.
Akses pangan terbagi menjadi dua, yakni secara fisik dan ekonomi.
Akses secara fisik, pangan di Jatim mencukupi. Tapi, secara ekonomi, belum tentu pangan itu bisa terbeli oleh masyarakat.
Ini tak luput dari indikasi tren kemisikinan di Jatim yang masih tinggi.
Di Jatim ada beberapa daerah rawan pangan. Seperti kota/kabupaten di Madura dan daerah Tapal Kuda.
YouTuber Ramai-Ramai Bikin Konten Renovasi Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya |
![]() |
---|
News Analysis Pakar Olahraga Sepak Bola Unesa : GBT Jadi Pusat Gaya Hidup |
![]() |
---|
Target Pemugaran Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Kota Surabaya Tuntas Bulan April 2021 |
![]() |
---|
Pemkot Surabaya Tetap Tuntaskan Pemugaran GBT, Tak Terpengaruh Penundaan Piala Dunia U-20 |
![]() |
---|
News Analysis Pakar Pariwisata Universitas Ciputra Surabaya : Industri yang Sangat Dinamis |
![]() |
---|