Kebakaran Pasar Atom
GALERI FOTO - Aksi Heroik Petugas PMK Surabaya saat Memadamkan Kobaran Api di Kompleks Pasar Atom
#Surabaya - Ini aksi heroik Petugas Pemadam Kebakaran di surabaya saat memadamkan api di lima ruko Pasar Atom Surabaya, Senin (11/4/2016) malam.
SURYA.co.id I SURABAYA - Lima ruko di Kompleks pertokoan Pasar Atom Surabaya terbakar pada Senin (11/4/2016) malam.
Kala itu petugas pemadam menerjunkan 12 tim. Mereka berjuang selama tiga jam untuk menjinakkan api yang terus berkobar.
Simak proses pemadaman tersebut dalam foto-foto ini.
Api masih berkobar saat petugas pemadam dari PMK Surabaya tiba di lokasi kebakaran.
Bersama warga, petugas pemadam berusaha memadamkan api yang membakar lima ruko di Kompleks Pasar Atom.
Bersama warga, petugas pemadam berusaha memadamkan api yang membakar lima ruko di Kompleks Pasar Atom. Saat itu kondisi jalanan basah.
Bersama warga, petugas pemadam berusaha memadamkan api yang membakar lima ruko di Kompleks Pasar Atom. Saat itu kondisi jalanan basah.
Bersama warga, petugas pemadam berusaha memadamkan api yang membakar lima ruko di Kompleks Pasar Atom. Saat itu kondisi jalanan basah. (Erfan Hazransyah)